Satu lagi makanan Khas Indonesia yang bisa dengan mudah dijumpai melalui pedagang keliling yang menggunakan gerobak yang ada di sekitar Jakarta dan Jabar. Makanan dengan komponen Utama Ketupat atau lontong dan dipadu dengan Bumbu kacang ini udah sangat dikenal oleh masyarakat. arga juga sangat terjangkau.
Proses
pembuatan yang tidak rumit serta bahan yang mudah didapat dapat dengan mudah
dipraktekkan dirumah. hanya butuh ulekan dan pisau. Jika melihat para penjual yang sedang meracik
ketoprak hingga siap dihidangkan adalah dimulai dengan :
1.
Menyiapkan piring lalu dikasih penyedap
2.
Menambahkan bumbu kacang yang sudah halus lalu
di beri air
3.
Dihaluskan dengan meng “ulek” langsung diatas
piring
4.
Menambahkan tahu setengah matang yang dipotong
kecil kotak- kotak , lontong, bihun, toge, dan ditambahi dengan kecap diatasnya
lalu di taburi dengan kerupuk
Secara lebih lengkap untuk resep
ketoprak bisa dilihat sebagai berikut :
BAHAN :
10
potong/biji tahu
1 /2 mangkok bihun
1 /2 mangkok tauge pendek
4 buah kentang (sedang)
1 sendok makan seledri iris
4-5 krupuk udang
2 butir telur rebus
5 sendok makan kacang tanah
1 gelas minyak goreng
1 /2 mangkok bihun
1 /2 mangkok tauge pendek
4 buah kentang (sedang)
1 sendok makan seledri iris
4-5 krupuk udang
2 butir telur rebus
5 sendok makan kacang tanah
1 gelas minyak goreng
BUMBU :
3 siung
bawang putih
3 buah cabe merah besar
3 buah cabe rawit
2 sendok makan air jeruk
1 sendok teh garam
6-8 sendok makan kecap manis
3 buah cabe merah besar
3 buah cabe rawit
2 sendok makan air jeruk
1 sendok teh garam
6-8 sendok makan kecap manis
CARA MEMBUAT KETOPRAK :
• Tahu dipotong-potong empat persegi kecil, gorenglah setengah matang.
Bihun dan taoge dicuci dan direndam masing-masing dengan air mendidih, lalu tiriskan.
(Saat merendam bihun , jangan terlalu lama agar bihun tidak lembek)
• Kacang tanah dikuliti, digoreng, dan dihaluskan. Juga haluskan cabe merah, cabe rawit dan bawang putih.
Campurkan kacang, air jeruk dan kecap. Tambahkan 2 sendok makan air masak.
• Kentang dikupas, diiris tipis-tipis dan digoreng (dijadikan kripik), Krupuk digoreng.
Menghidangkannya sebagai berikut :
Tahu, bihun dan taoge ditaburi saos secukupnya. Diatasnya taruhlah krupuk,
kripik kentang dan bawang merah goreng serta irisan sledri.
0 comments:
Post a Comment